Jambore Ranting Pramuka Labuan Gelar Pelatihan
Labuan - Jambore Ranting Gerakan Pramuka Kuartir Ranting Kecamatan Labuan menggelar
kegiatan pelatihan untuk 720 anggota pramuka di Lapangan Perkemahan Pramuka di
Kp Citanggok Desa Teluk Kecamatan Labuan pada Jumat (21/09/2012) sampai dengan
Minggu (23/09/2012).
Hadir dalam pembukaan acara tersebut, Kwarcab yang juga merupakan Sekda Pandeglang, Dodo Juanda, Camat Kecamatan Labuan Rahmat Huzaini, Upt Dinas Pendidikan Labuan, dan ratusan anggota pramuka beserta para dewan guru.
Hadir dalam pembukaan acara tersebut, Kwarcab yang juga merupakan Sekda Pandeglang, Dodo Juanda, Camat Kecamatan Labuan Rahmat Huzaini, Upt Dinas Pendidikan Labuan, dan ratusan anggota pramuka beserta para dewan guru.
Tidak ada komentar